Canggihnya Tekonologi
Teknologi memang tidak ada habisnya, semakin ke depan teknologi semakin berkembang pesat, karena hasrat manusia yang tidak pernah puas akan sesuatu.
setelah membuat barang yang diinginkan manusia akan membuat yang lebih dari pada itu. Dengan didukungnya jaman sekarang segala sesuat sangat mudah untuk didapatkan, karena ditinjua dari bidang ilmu, sarana, dan prasarana.
Rasa penasaran manusialah yang mendorong hal ini terjadi, sebenarnya teknologi adalah perubahan sumber daya alam menjadi alat-alat sederhana, namun karena otak manusia yang sudah maju, dan pintar, teknologi sekarang bukan lagi barang sederhana.
Teknologi juga dapat membantu dan memudahkan kita dalam kehidupan, semakin hari teknologipun semakin canggih itu semua diharapkan dapat membantu dan memudahkan kita dalam menjalani kehidupan.
Manusia sangat suka sekali memperbaiki masalah yang ada, termasuk dalam bidang teknologi selalu ada pemikiran-pemikiran mengenai sesuatu yang sudah diciptakan dan akan busaha unurk menyempurnakannya,
Contohnya :
• Handphone bisa dilihat berbagai handphone terus bermunculan, dari yang menggunakan keypad sampai yang touchscreen. Belum puas dengan itu para ahli dalam bidangnya terus membuat hal baru dan berexperimen, dengan memunculkan- memunculkan type handphone yang baru dengan aplikasi yang berbeda, software yang digunakannya berbeda. Itu semua ditujukan untuk membantu memudahkan kita.


- Power track, Tahu charger Handphone kan? Kalo kita biasanya mengisi daya batrai HP kita pakai charger yang biasanya di colokan ke saklar listrik langsung, hal itu sudah biasa. berikut ini adalah inovasi teknologi terbaru untuk handphone dan gadget elektronik pada umumnya : Charger Ponsel Tenaga Air.Yang unik dari peralatan ini adalah "bahan bakar" yang digunakan PowerTrekk, yaitu air. Dengan hanya 1 sendok makan air, peralatan charger ini mampu mengisi energi HP untuk pemakaian 10 jam. Charger Tenaga Air ini bisa menggunakan semua jenis air, baik itu air tawar, air hujan, bahkan air garam dan air genangan alias comberan, atau air apa saja.Alat ini memanfaatkan proses dan reaksi kimia, yaitu mengkombinasikan zat Sodium Silisida dengan air hingga menghasilkan hidrogen, yang kemudian diolah menjadi energi listrik.Sodium Silisida sendiri bukan zat yang murni dihasilkan oleh alam, tetapi adalah zat kimia baru yang dikembangkan oleh sebuah perusahaan kimia dari New York, USA. Proses dalam pengisian atau charging batre gadget elektronik dengan alat ini pun cukup mudah. Sodium Silisida disimpan di bagian paling bawah sebuah wadah kecil bernama PowerPukk,di bagian atas powerpukk ini, air di tuangkan seperlunya. setelah itu kunci wadah ini, dan biarkan proses kimiawi antara Sodium Silisida dan air terjadi dan berubah menjadi listrik. Setelah itu, listrik dialirkan ke port USB yang terdapat di badan PowerTrackk, yang bisa dipakai mencharger HP atau gadget anda dengan peralatan conector USB.selain itu proses kimiawi sendiri sangat aman lingkungan karena hanya menghasilakan uap air saja.
-merupakan-tempat-untuk-memasukkan-air-(dok.PowerTrekk).jpg)
21 September 2012 pukul 17.54
21 September 2012 pukul 17.55